Jumat, Maret 29, 2024

Teknologi

VinFast Akan Bangun Pabrik Mobil Listrik Di Bekasi

Michael Lohscheller (tengah, CEO VinFast Global, dan David Gillet Lyon (kanan), chief design officer, memperkenalkan kendaraan listrik Vingroup VinFast VF e35 dan VF e36 selama AutoMobility LA menjelang Los Angeles Auto Show di Los Angeles, California, AS, pada 17...

Kuota Subsidi Motor Listrik 2024 Turun,AISMOLI Berharap Dapat Naik Bertahap

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Pemerintah memangkas kuota subsidi pembelian motor listrik baru pada 2024 menjadi 50.000 unit.Asosiasi Sepeda Motor Listrik Indonesia (Aismoli) berharap jumlah ini bisa naik secara bertahap sesuai rencana awal yang ditetapkan sebanyak 600.000 unit pada 2024. Ketua Umum Aismoli Budi Setiyadi...

Ganjar-Mahfud Dinilai Mampu Membawa Industri Digital Indonesia Melesat

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Pendiri Warung Pintar sekaligus sosok yang masuk dalam daftar Forbes 30 under 30 Asia 2019,Sofian Hadiwijaya menyatakan dukungannya terhadap calon presiden (capres) nomor urut 3,Ganjar Pranowo. Ia menganggap,Ganjar mampu membawa industri digital Indonesia melesat,lebih dari sekadar turnamen game. "Pak Ganjar...

Sharp AQUOS R8s pro Raih Penghargaan The Best Camera for Flagship Smartphone Versi Selular Editor’s Choice 2023

Foto 1 : Sabar Yusuf Firdaus Simatupang, Assistant Manager,product strategy group smartphone,PT Sharp Electronics Indonesia,bangga memegang penghargaan dari selular editor choices 2023 ) KORANBOGOR.com,JAKARTA-Hadir ke pasar Indonesia pada awal Desember 2023 lalu,AQUOS R8s pro berhasil menarik perhatian pecinta gadget di...

AHM Resmi Umumkan Harga Sepeda Motor Listrik Honda EM1 e: dan EM1 e: PLUS

Foto: Pengumuman resmi harga sepeda motor dan EM1 e: PLUS di AHM Safety Riding & Training Center Deltamas, Jawa Barat, Kamis (21/12). KORANBOGOR.com,JAKARTA-PT Astra Honda Motor mengumumkan harga sepeda motor listrik Honda EM1 e:, sekaligus memperkenalkan pilihan terbaru, EM1 e: PLUS di...

Resmi Meluncur Di China,Mobil Listrik Pertama Xiaomi SU7 Dibanderol Harga?

KORANBOGOR.com-Cukup lama dinanti-nantikan akhirnya,mobil listrik pertama Xiaomi akhirnya meluncur di China, Kamis (28/12).Kendaraan canggih tersebut mengusung nama Xiaomi SU7 dan akan menantang produk-produk buatan Tesla. Disitat dari Carnewschina,Chief Executive Officer (CEO) Xiaomi,Lei Jun tak mau sekadar ikut-ikutan menjual mobil listrik.Dia...

Forwot Umumkan Cars dan Motorcycle of The Year 2023

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Usai mengumumkan 15 mobil finalis dari 3 kategori dan 10 sepeda motor finalis dari 2 kategori,Forum Wartawan Otomotif Indonesia (Forwot) merilis para pemenang dari masing-masing kategori Forwot Cars dan Motorcycle of the Year 2023. Forwot Cars of the Year...

Libur Natal dan Tahun Baru 2024 ,Toyota Astra Motor Siagakan Posko Bagi Konsumen

KORANBOGOR.com,JAKARTA-PT Toyota-Astra Motor (TAM) membuka lima posko siaga guna mengawal para konsumennya yang melakukan mudik Natal 2023 dan Tahun Baru 2023 . Posko yang akan beroperasi selama 24 jam penuh itu berlokasi di Rest Area Km 57 Tol Jakarta–Cikampek,Rest Area...

DeepL Pro Hadir di Indonesia, Siap Membawa Bisnis Lokal ke Kancah Global

Penerjemah AI terbaik di dunia, kini menawarkan produk berlangganannya di Indonesia yang memungkinkan bisnis-bisnis lokal untuk berkembang ke pasar yang lebih luas KORANBOGOR.com.JAKARTA-DeepL, perusahaan komunikasi global berbasis AI, telah mentransformasi komunikasi bisnis. Melalui produk utamanya, DeepL Translator, beragam bisnis di...

Sharp Berhasil Mengukir Prestasi Dengan Menyabet 6 Penghargaan Dipenghujung Tahun 2023

Foto 1 :  San San, Washing Machine product Strategy, PT Sharp Electronics Indonesia berfoto dengan piagam penghargaan kategori mesin cuci dengan predikat Platinum di ajang Indonesia Best Brand Awards 2023 ---------------------------------------------------------------------------------------- Foto 2 : Alvin Ishak, Refrigerator product Strategy, PT Sharp...

Latest News

Resep Babat Gongso,Kuliner Khas Semarang

KORANBOGOR.com-Buat kamu yang belum sempat berkunjung ke Semarang, ada Resep babat gongso yang bisa kamu buat secara mandiri di rumah. Melansir...