DIFFA CHANDRA – Kita Rayakan Perpisahannya

Harus Baca

KORANBOGOR.com-‘Kita Rayakan Perpisahannya’ merupakan single terbaru dari Diffa Chandra setelah merilis 3 lagunya ‘Wahai Aku’, ‘Pindah Rumah’ dan “Celaka yang Kupuja’.

Lagu ini bercerita tentang memahami esensi dari perpisahan dengan orang yang disayangi. Karena sebelum perpisahan tiba, ada proses panjang dan banyak keceriaan didalamnya. Bukan untuk berbahagia atas perpisahannya, ‘Kita Rayakan Perpisahannya’ hadir untuk menghargai semua memori dan usaha sebelum perpisahan tiba, hingga dapat turut berkembang bersamanya.

https://www.youtube.com/watch?v=G-40u20wFIo

LYRIC

Diffa Chandra – Kita Rayakan Perpisahannya

Di balik mata ini

Terekam semua latar keindahan

Di balik tubuh ini

Tersimpan pelukkanmu yang menghangatkan

Hingga takdir tiba 

Mungkin sudah saatnya

Sama sama berjalan

Ke arah berbeda 

Kau dan aku sudah selalu berusaha

Jadi yang terbaik, saling melengkapi

Meski pada akhirnya, siap untuk terima

Kita harus rayakan perpisahannya

Mungkin sudah saatnya, berpisah sementara

Mungkin belum waktunya, tuk bisa terus bersama

Mungkin sudah saatnya, berpisah sementara

Mungkin belum waktunya, tuk bisa terus bersama

Kau dan aku sudah selalu berusaha

Kau dan aku sudah selalu berusaha

Jadi yang terbaik, saling melengkapi

Meski pada akhirnya, siap untuk terima

Kita harus rayakan perpisahannya

ABOUT DIFFA CHANDRA

  •  English

Diffa Chandra is a singer-songwriter from Bogor, Indonesia. He started expressing his emotions through music since 2021. With his soulful voice and heartfelt lyrics, he often drawing inspiration from personal experiences about life and love, resonated deeply with listeners.

He’s eager to continue sharing his stories and introspective lyrics to invites listeners on a

journey of self-reflection and empowerment, connecting with listeners through his heartfelt songs.

  • Bahasa

Diffa Chandra merupakan seorang penyanyi dan penulis lagu asal Bogor yang mulai mengekspresikan persaannya melalui musik sejak tahun 2021. 

Melalui karyanya, Diffa berbagi cerita dan lirik introspektifnya untuk mengajak pendengar di perjalanan refleksi diri melalui makna dalam lirik dan alunan ciptaannya.

( LINK: DIGITAL STREAMING PLATFORM – DIFFA CHANDRA )

CREDIT

Instagram : @diffachandra

Tiktok : @diffachandra

Youtube Channel : Diffa Chandra

Performed by Diffa Chandra

Composed by Diffa Chandra

Music Produced and Arranged by Izhall Poby

Co Produced by Kevin Salomo

Vocal Produced by Diffa Chandra

Vocal recorded by Izhall Poby

Vocal Edited by Izhall Poby

Mixed and Mastered by Izhall Poby

Producer : Diffa Chandra

Contact person

Whatsapp: +62 821-1652-2973 (Diffa)

Instagram : Diffa Chandra

E-mail : diffamahachandra@gmail.com 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Bareskrim Polri Harus Segera Tetapkan Status Budi Arie

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Bareskrim Polri didesak untuk segera menetapkan status mantan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Budi Arie agar tidak sekadar opini...

Berita Terkait