KORANBOGOR.com,HUANGZHOU-Setelah susah payah bertempur di putaran grup, tim nasional Indonesia U-24 akhirnya melaju ke babak 16 besar Asian Games Huangzhou 2022. Skuad polesan Indra Sjafri bakal berhadapan dengan Uzbekistan di tahapan tersebut.
Duel berlangsung di Shangcheng Sports Center Stadium, Kamis...
KORANBOGOR.com,AMERIKA SERIKAT-Deputi Kebijakan dan Strategi Bakamla RI Laksda Bakamla Dr. Gregorius Agung W.D. M.Tr.(Han)., mewakili Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Irvansyah, S.H., menghadiri kegiatan International Seapower Symposium (ISS) Tahun 2023 yang diselenggarakan di Naval War College, Newport- Rhode...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Peradilan Niaga di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat telah memutuskan Perkara Penundaan Kewajiban Pembayaran (PKPU) antara Arsjad Rasjid cs terhadap ahli waris PT Krama Yudha (Rozita dan Ery Said).
Rozita dan Ery Said telah ditetapkan keadaan PKPU Sementara selama 45 hari...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Wakil Duta Besar Australia untuk Indonesia, Steve Scott, hari ini bergabung bersama Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia, Nadiem Makarim, untuk meluncurkan buku "Bangkit Lebih Kuat: Studi Kesenjangan Pembelajaran", yang membahas dampak pandemi COVID-19 terhadap pembelajaran siswa dan jalan menuju...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Empat belas pemimpin muda komunitas Muslim Australia memulai kunjungan seminggu mereka ke Indonesia sebagai bagian dari Program Pertukaran Muslim Australia-Indonesia (AIMEP) 2023.
AIMEP berfokus pada pertukaran dan dialog antarwarga, yang bertujuan untuk menghapus stereotipe, membangun pemahaman yang lebih dalam tentang...
KORANBOGOR.com ,JAKARTA-Pengurus Besar Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PB PMII) mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI memeriksa dugaan pelanggaran yang dilakukan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan membagi-bagikan uang Rp50.000 kepada...
KORANBOGOR.com,TIMIKA- Guna terus meningkatkan hubungan baik serta memperkokoh kemanunggalan, Danramil 1710-04/Tembagapura Kapten Chb Eliazar Manuk Allo bersama 2 orang anggota menghadiri acara adat Bakar Batu dalam rangka syukuran dimulainya renovasi Gereja Kingmi Banti 2, sembari melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos)Â bersama...
KORANBOGOR.com,BOGOR- hanya meminta relawan untuk tidak terburu-buru menentukan sikap dalam Pemilu 2024, Presiden RI Joko Widodo mengingatkan mereka agar lebih berhati-hati memilih kepemimpinan nasional ke depan. Sebab, pilihan tersebut menyangkut akan masa depan negara.
Hal itu disampaikan Jokowi ketika memberikan...
KORANBOGOR.com,JAKRTA-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan dua tersangka kasus dugaan rasuah pengadaan bantuan sosial (bansos) beras di Kementerian Sosial (Kemensos). Upaya paksa itu dilakukan selama 20 hari pertama.
"Terhitung dari 15 September 2023 sampai dengan 4 Oktober 2023," kata Wakil...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, membantah keputusan Prabowo Subianto kembali menjabat sebagai ketum Partai Gerindra untuk...