Rabu, Januari 21, 2026

Kampus

Didiek Hartantyo Ungkap Kunci Transformasi KAI di Forum Meet The Leaders Universitas Paramadina

KORANBOGOR.com-Melalui program Meet The Leaders, Universitas Paramadina secara rutin menghadirkan sosok-sosok pemimpin yang telah berhasil melakukan perubahan signifikan dan memberikan inspirasi di bidangnya masing-masing. Meet The Leaders ke-8 menghadirkan Dr. Didiek Hartantyo, SE., MBA, Direktur Utama PT Kereta Api...

Konferensi Internasional Indonesia Forum ke-18 Sukses Digelar di Universitas Paramadina

KORANBOGOR.com-The 18th International Indonesia Forum (IIF) Conference dengan tema “Good Governance and Democracy in Indonesia” telah sukses diselenggarakan pada 17–18 September 2025 di Universitas Paramadina, Jakarta. Acara bergengsi ini menghadirkan para akademisi, peneliti, mahasiswa, serta praktisi dari dalam dan luar negeri...

Gita Wirjawan Paparkan Kunci Transformasi Asia Tenggara, Dari Literasi hingga Energi

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Universitas Paramadina menggelar Forum Meet the Leaders dengan menghadirkan Gita Wirjawan sebagai narasumber, dipandu oleh Wijayanto Samirin sebagai host program. Meet The Leaders ke-6 mengangkat tema “What It Takes: Southeast Asia from Periphery to Core of Global Consciousness” yang...

Civitas Akademika Universitas Paramadina Sampaikan Keprihatinan atas Kondisi Bangsa

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Civitas Akademika Universitas Paramadina menyampaikan pernyataan keprihatinan mendalam atas kondisi kebangsaan yang belakangan ini ditandai dengan krisis moral, etika publik, dan melemahnya sendi-sendi negara hukum serta demokrasi. Mereka menilai demonstrasi yang terjadi pada 25, 28, dan 29 Agustus 2025 merupakan...

Universitas Paramadina dan GoTo Luncurkan Program Beasiswa GoTo–Paramadina untuk Anak Driver Gojek

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Universitas Paramadina bekerja sama dengan PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) resmi meluncurkan Beasiswa GoTo–Paramadina, sebuah program pendidikan yang ditujukan untuk memberikan kesempatan setara bagi generasi muda dalam meraih pendidikan tinggi yang berkualitas. Pada Semester Gasal 2025/2026, sebanyak enam calon...

BSI Maslahat Salurkan Sedekah Makan Gratis di Masjid Al Hurriyyah IPB

KORANBOGOR.com,BOGOR-Bangun Sejahtera Indonesia Maslahat (BSI Maslahat) salurkan sedekah makan gratis di Masjid Al Hurriyyah IPB pada 15/08/2025. Sebanyak 500 paket makanan gratis disalurkan kepada jamaah salat Jumat yang terdiri dari mahasiswa, civitas akademika dan masyarakat umum di sekitar Masjid. Penyaluran...

Mahasiswa Unimus Semarang Ciptakan Alat Penabur Pupuk Murah dan Efisien untuk Petani Boyolali

KORANBOGOR.com,BOYOLALI-Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menghadirkan inovasi alat penabur pupuk sederhana yang diyakini mampu meringankan beban petani di Desa Pranggong,Kecamatan Andong,Boyolali,Jawa Tengah.Alat yang terbuat dari pipa paralon,botol plastik,dan corong sederhana itu bisa menebarkan pupuk secara...

Perempuan Pesisir Jadi Garda Depan Adaptasi Perubahan Iklim

Foto: Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA),Veronica Tan ) KORANBOGOR.com,PULAU TIDUNG-Perubahan iklim berdampak besar terhadap kehidupan manusia dan keanekaragaman hayati. Perempuan dan anak perempuan menjadi kelompok yang paling rentan, terutama di wilayah pesisir yang berhadapan langsung dengan abrasi,...

NOEL, ALARM BAHAYA BAGI PRABOWO

Foto: Wijayanto Samirin,Ekonom Universitas Paramadina ) KORANBOGOR.com,JAKARTA-Kasus penangkapan Emmanuel Ebenezer atau Noel, aktivis 98 sekaligus Wakil Menteri, dinilai menjadi alarm bahaya bagi Presiden Prabowo dalam agenda pemberantasan korupsi dan implementasi program-program strategis pemerintah. Menurut Wijayanto Samirin, Ekonom Universitas Paramadina, momentum ini...

Rektor Paramadina Ingatkan Bahaya Buzzer: Demokrasi Alami Degradasi Serius

Foto: Rektor Universitas Paramadina,Prof.Dr.Didik J.Rachbini) KORANBOGOR.com,JAKARTA-Demokrasi Indonesia menghadapi tantangan serius akibat rusaknya ruang publik politik yang semakin dijejali oleh buzzer dan relawan politik yang bekerja di luar sistem formal demokrasi. Rektor Universitas Paramadina, Prof. Dr. Didik J. Rachbini, menegaskan bahwa kerusakan demokrasi...

Latest News

Kerugian Publik Rp 63 Triliun,Kuota Internet Hangus Diduga Dijual Ulang

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Praktik kuota internet hangus bukan sekadar merugikan konsumen secara individual tetapi berpotensi menimbulkan kerugian ekonomi masyarakat dalam skala masif...