KORANBOGOR.com,JAKARTA-Sembilan hakim konstitusi diperiksa Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) dalam kasus dugaan pelanggaran kode etik yang dilaporkan masyarakat.
Ketua MKMK Jimly Asshiddiqie mengatakan pemeriksaan untuk pengutusan kasus dugaan pelanggaran kode etik dalam Putusan Perkara Nomor 90/PUU-XXI/2023 ini dilakukan tertutup....
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Sekjen Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)Hasto Kristiyanto mengaku pernah didekati seorang menteri untuk mendukung perpanjangan masa jabatan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Menurut Hasto, menteri itu melobi agar PDIP mau mendukung perpanjangan masa jabatan Presiden Ketujuh RI tersebut.
Hasto mengatakan itu...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Dukungan untuk pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, terus bertambah.Hari ini,Putri Presiden Keempat RI Abdurrahman Wahid (Gus Dur) Zannuba Ariffah Chafsoh atau Yenny Wahid menyatakan mendukung Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024.
Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan...
KORANBOR.com,JAKARTA-Lagi dukungan mengalir dari Putri Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid atau Gus Dur ,Yenny Wahid bersama keluarga besar Nahdliyin,para Gus dan Gusdurian untuk pasangan Capres Ganjar dan Cawapres Mahfud MD di pilpres2024
Deklarasi dihadiri oleh Arsjad Rasjid,Hasto Kristiyanto,Harri Tanoesoedibyo...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Polda Metro Jaya mengamankan seorang Warga Negara (WN) Korea Selatan berinisial KH. Dia diduga melakukan pembunuh terhadap seorang petugas imigrasi berinisial TS. Pembunuhan itu terjadi di Apartemen Metro Garden di kawasan Parung Jaya, Karang Tengah, Kota Tangerang, Jumat (27/10/2023)...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Ketua Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) Prof Jimly Asshiddiqie menyindir betapa peliknya masalah yang dialami MK saat ini. Jimly menyatakan belum pernah ada di dunia ini kasus dugaan pelanggaran etik melanda semua hakim MK.
MKMK baru saja menggelar rapat klarifikasi...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Sebanyak 16 Guru Besar dan pengajar hukum tata negara melaporkan dugaan pelanggaran etik yang dilakukan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman kepada Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK).
Anwar dinilai terlibat konflik kepentingan dalam memutuskan syarat batas usia minimal capres...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Hubungan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) diisukan merenggang. Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani dengan tegas membantahnya.Â
Dia memastikan Jokowi tidak pernah meminta agar masa baktinya sebagai kepala negara diperpanjang. Pernyataan ini sekaligus membantah ucapan politikus PDI...
KORANBOGOR.com,BALI-Batik Air, yang merupakan bagian dari Lion Group, meluncurkan penerbangan langsung antara Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali (DPS) dan Bandar Udara Internasional Adelaide, Australia Selatan (ADL) mulai 10 November 2023. Inisiatif ini akan membawa manfaat besar...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Perusahaan pialang asuransi PT Bahtera Wahana Tritata (BWT) kembali menggandeng Shopee dalam menghadirkan layanan asuransi sebagai opsi tambahan saat bertransaksi online.
Memanfaatkan momentum gajian dan rangkaian kemeriahan kampanye Shopee 11.11 Big Sale, BWT dan Shopee berkolaborasi membagikan asuransi gratis...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-PT Garuda Mataram Motor, agen pemegang merek (APM) Volkswagen (VW) di Indonesia mengungkapkan bahwa VW Kombi versi listrik, ID.Buzz...