Arsip Bulanan: Februari, 2025

Presiden Prabowo Dikabarkan Akan Mereshuffle Sejumlah Menteri Termasuk Mendikti Ristek

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Presiden Prabowo Subianto diisukan akan melakukan perombakan (reshuffle) terhadap sejumlah pejabat pada Rabu, 19 Februari 2025. Salah satu posisi yang santer disebut akan diganti adalah Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendikti Saintek), Satryo Soemantri Brodjonegoro. Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya membenarkan...

Zarof Ricar Dituntut Buka Asal-Usul Uang Rp 915 Miliar

FOTO : Zarof Ricar ) KORANBOGOR.com,JAKARTA-Mantan pejabat Mahkamah Agung (MA) Zarof Ricar dituntut membuka secara terang benderang kasus dugaan pemufakatan jahat berupa pembantuan suap pada penanganan perkara terpidana pembunuhan, Ronald Tannur, pada tahun 2024 di tingkat kasasi dan gratifikasi...

Tim Penyidik KPK Panggil 2 Orang Ketua Yayasan Terkait CSR Bank Indonesia

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Dua orang ketua yayasan dipanggil tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan korupsi dana sosial atau Corporate Social Responsibility (CSR) Bank Indonesia, selaku saksi pada Rabu 19 Februari 2025. "Pemeriksaan dilakukan di Gedung KPK Merah Putih," kata Jurubicara...

Manfaat Jambu Biji

KORANBOGOR.com-Makanan super eksotis dan trendi umumnya cukup populer di kalangan mereka yang mencari metode sehat dan berkelanjutan untuk mengelola berat badan. Namun, solusi sederhana terkadang dapat ditemukan pada buah-buahan yang lebih dikenal dan tersedia di pasaran, salah satunya Jambu Biji. Mengonsumsi jambu...

Presiden Prabowo Akui Kemenangan Pilpres Karena Dibantu Jokowi,Nitizen : Berarti Dirty Vote Benar Dong!

KORANBOGOR.com-Pernyataan Presiden Prabowo yang secara terang-terangan mengakui menang Pilpres 2024 karena dibantu Jokowi kini jadi pembahasan di media sosial. Pernyataan itu diketahui muncul saat Presiden Prabowo menyampaikan pidato politiknya di puncak acara HUT ke-17 Gerindra di Sentul, Bogor, Jawa Barat,...

Viral ASN Tendang Siswa di Papua Tolak MBG, Netizen : Tidak Beradab

Tangkapan layar video KORANBOGOR.com-Video Aparatur Sipil Negara (ASN) yang menendang pelajar di Papua karena menolak Makan Bergizi Gratis (MBG) viral. Mendapat sorotan dari publik. Di media sosial, warganet ramai mengecam. Salah satu Pegiat Media Sosial, Antonius melalui akun X-nya menganggap hal...

Ribuan Mahasiswa Demo Di Balaikota Semarang : Indonesia Sekarat!

 KORANBOGOR.com,SEMARANG-Ribuan massa mahasiswa menggelar aksi unjuk rasa atau demo, menggeruduk Balai Kota Semarang, Jawa Tengah, hari ini, Selasa (18/2). Massa dari Aliansi BEM Semarang Raya ini menuntut dibatalkannya kebijakan efisiensi anggaran oleh pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Pantauan jurnalis rombongan mahasiswa itu tiba...

Bareskrim Polri : Kades Kohod Tersangka Pemalasuan SHM Pagar Laut Di Kabupaten Tangerang

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Bareskrim Polri menetapkan Kepala Desa (Kades) Kohod Arsin sebagai tersangka kasus Pemalsuan Sertifikat hak guna bangunan (SHGB) dan sertifikat hak milik (SHM) terkait pagar laut di Kabupaten Tangerang, Banten. Selain Arsin, Bareskrim juga menetapkan tiga tersangka lainnya, yaitu UK selaku Sekretaris Desa...

Dandim 1710/Mimika Sambut Dan Berikan Motivasi Kepada Siswa Siswi TK Kartika VI-31 Di Makodim

KORANBOGOR.com,TIMIKA-Anak-anak merupakan generasi muda yang harus dipersiapkan sejak dini untuk menumbuhkan rasa cinta tanah air. Memahami pentingnya hal tersebut, Dandim 1710/Mimika, Letkol Inf M. Slamet Wijaya, S.Sos., M.Han., M.A. menyambut sekaligus memberikan motivasi dan semangat kepada siswa siswi TK...

ELEVEE RESIDENCES MENGGELAR TOPPING OFF

FOTO : Jajaran manajemen Alam Sutera Group dalam Topping Off EleVee Residences ) KORANBOGOR.com-Alam Sutera Group menggelar prosesi Topping Off dalam pengembangan proyek hunian premium,EleVee Residences.Acara ini dihadiri oleh jajaran Manajemen dan Direksi Alam Sutera Group serta para partners yang...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Jokowi Bisa Senasib Dengan Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte

KORANBOGOR.com,JAKARTA-Presidenke-7 RI Joko Widodo alias Jokowi lebih baik banyak berdiam diri di rumah pribadinya di Solo, Jawa Tengah, agar...
- Advertisement -spot_img