KORANBOGOR.com,JAKARTA-Bakal Calon Presiden yang diusung PDI Perjuangan Ganjar Pranowo mengajak masyarakat untuk membangun komunikasi yang positif.
Hal itu disampaikannya secara virtual melalui sambungan Zoom dalam acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H yang diselenggarakan Rumah Aspirasi Relawan Ganjar...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Ketua DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Achmad Baidowi menilai, bisa saja tercipta koalisi yang mengusung pasangan Ganjar Pranowo dengan Prabowo Subianto.
Asalkan syaratnya, Ganjar diusung sebagai bakal calon presiden (capres), sedangkan Menteri Pertahanan itu menjadi bakal calon wakil presiden...
KORANBOGOR.com,TANGSEL-Sukarelawan Srikandi Ganjar menggelar pelatihan Peningkatan Literasi Gen Z dan Milenial di Rempoa, Ciputat Timur, Tangerang Selatan, Banten. Korda Srikandi Ganjar Tangsel Restiana Mustika mengatakan, pelatihan ini diadakan untuk meningkatkan kemampuan literasi generasi z dan milenial yang ada di...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Wakil Ketua Umum Gerindra Habiburokhman menyambut positif momen ketua umumnya Prabowo Subianto yang duduk di kursi dengan meja yang sama dengan Ketum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
"Bagus sekali, ya, memang namanya silaturahmi antartokoh bangsa terus terjadi. Termasuk, antara Ibu...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Peradilan Niaga di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat telah memutuskan Perkara Penundaan Kewajiban Pembayaran (PKPU) antara Arsjad Rasjid cs terhadap ahli waris PT Krama Yudha (Rozita dan Ery Said).
Rozita dan Ery Said telah ditetapkan keadaan PKPU Sementara selama 45 hari...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Empat belas pemimpin muda komunitas Muslim Australia memulai kunjungan seminggu mereka ke Indonesia sebagai bagian dari Program Pertukaran Muslim Australia-Indonesia (AIMEP) 2023.
AIMEP berfokus pada pertukaran dan dialog antarwarga, yang bertujuan untuk menghapus stereotipe, membangun pemahaman yang lebih dalam tentang...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Karo Humas Setjen Kemhan Brigjen TNI Edwin Adrian Sumantha membuka acara Launching dan Bedah Buku “Politik Pertahanan“ karya Dr. Dahnil Anzar Simanjuntak, S.E,.M.E yang dihadiri oleh Wakil Ketua Badan Riset Industri Nasional (BRIN) Laksda TNI (Purn) Prof. Dr. Ir. Amarullah Ocatavia,...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Mahkamah Agung (MA) memberi diskon hukuman uang pengganti bagi bos PT Duta Palma Group Surya Darmadi alias Apeng dari Rp 42 triliun menjadi tinggal Rp 2,2 triliun saja. Dengan demikian, korting hukuman pembayaran kerugian negara terhadap Surya Darmadi mencapai Rp...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Eks direktur utama PT Pertamina (Persero), Karen Agustiawan menyebut, Dahlan Iskan mengetahui bahkan menandatangani proses pengadaan gas alam cair atau liquefied natural gas (LNG) di PT Pertamina (Persero) 2011-2021. Karen menegaskan, saat itu Dahlan menjabat sebagai Menteri BUMN dan menjadi penanggungjawab...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Kejaksaan Agung menetapkan satu tersangka baru dalam kasus dugaan korupsi proyek pembangunan jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek (Tol Sheikh Mohammed Bin Zayed/MBZ), Selasa (19/9). Kejagung langsung menahan tersangka.
Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Dirdik Jampidsus) Kejaksaan...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Praktik kuota internet hangus bukan sekadar merugikan konsumen secara individual tetapi berpotensi menimbulkan kerugian ekonomi masyarakat dalam skala masif...