KORANBOGOR.com,JAKARTA -Aliansi jurnalis dan pekerja media serta organisasi Mahasiswa akan menggelar aksi di depan Gedung DPR RI , Senayan, Jakarta, Senin (27/5).
Aliansi jurnalis Indonesia (AJI) dengan tegas menuntut pembatalan seluruh pasal bermasalah dalam Revisi Undang-Undang Penyiaran yang berpotensi membungkam kebebasan pers dan...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Praktik kuota internet hangus bukan sekadar merugikan konsumen secara individual tetapi berpotensi menimbulkan kerugian ekonomi masyarakat dalam skala masif...