KORANBOGOR.com,YAHUKIMO- Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-119 Kodim 1715/Yahukimo telah berhasil mencapai target 100% dalam pembukaan jalan Seradala Kuaserama.
Kegiatan pembukaan jalan tersebut dilakukan sebagai bagian dari program TMMD yang bertujuan untuk mempercepat pembangunan infrastruktur di daerah-daerah terpencil....
KORANBOGOR.com,SANANA-Proses pembangunan rumah tinggal layak huni (RTLH) melalui program TMMD Reguler Ke-123 Kodim 1510/Sula terus dilakukan di rumah milik...