KORANBOGOR.com,JAKARTA-Departemen Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan Australia menyerahkan 500.000 vaksin lumpy skin disease (LSD) kepada Kementerian Pertanian Republik Indonesia pada hari Senin, 8 Januari 2024.
Dengan kedatangan pengiriman terbaru ini, Australia telah memberikan total satu juta dosis vaksin LSD ke Indonesia selama setahun terakhir....
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI), Jenderal TNI Agus Subiyanto, bersama Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Pol Listyo Sigit...