KORANBOGOR.com,JAKARTA-Wakil Duta Besar Australia untuk Indonesia, Gita Kamath, meluncurkan fase baru program Investing in Women di Jakarta pada tanggal 23 April.
Investing in Women adalah inisiatif Pemerintah Australia yang berfokus pada percepatan pemberdayaan ekonomi perempuan di Indonesia, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.
Wakil Duta Besar...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Praktik kuota internet hangus bukan sekadar merugikan konsumen secara individual tetapi berpotensi menimbulkan kerugian ekonomi masyarakat dalam skala masif...