KORANBOGOR.com,JAKARTA-Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) telah melakukan pengungkapan kasus tindak pidana sebanyak 1.546 kasus sepanjang periode 19-26 Juli 2024. Adapun, kasus yang diungkap di antatanya narkoba, perjudian, TPPO, penyakit masyarakat (pekat), tindak pidana ringan (tipiring) dan kasus yang menarik...
Anggota Komisi III DPR, Trimedya Panjaitan
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Komisi III DPR menyambut baik putusan Pengadilan Negeri (PN) Bandung yang mengabulkan gugatan praperadilan Pegi Setiawan atas status tersangka pembunuhan Vina dan Eki.
Anggota Komisi III DPR, Trimedya Panjaitan, meminta nama Pegi dipulihkan. Sebab, selama...
Foto: Upacara Kenaikan Pangkat dipimpin langsung Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto serta dihadiri seluruh Pejabat Utama di Lapangan Presisi Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Senin (1/7)/Istimewa
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Sebanyak 1.274 personel Polda Metro Jaya mendapat kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi.
Prosesi kenaikan pangkat...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Polisi menetapkan tiga tersangka baru dalam kasus Penganiayaan siswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Marunda, Jakarta Utara, Putu Satria Ananta, 19. Ketiga tersangka itu ialah KAK alias K, WJP alias W, dan FA alias K. Mereka terancam hukuman 15 tahun...
KORANBOGOR.com,JAKARTA-Polda Metro Jaya masih terus mengusut kasus pelecehan seksual yang diduga dilakukan rektor Universitas Pancasila berinisial ETH, (72) terhadap seorang karyawan berinisial RZ, (42)
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi membenarkan pihaknya memanggil ETH untuk menjalani pemeriksaan...
KORANBOGOR.COM.DEPOK. Kasat Binmas Polres Metro Depok AKBP Markuat, mengajak Mitra Polri, Pokdar Kamtibmas mengajak agar senantiasa menjaga keamanan dan Kemitraan antara Kepolisian dan Masyarakat (26/02).
Hal tersebut disampaikan dalam acara rapat rutin anatara Kasat Binmas Polres Metro Depok dengan Pengurus...